Pintu Kebahagiaan

Ketika satu pintu kebahagiaan tertutup, pintu yang lain dibukakan.
Tetapi sering kali kita terpaku terlalu lama pada pintu yang tertutup sehingga tidak melihat pintu lain yang dibukakan bagi kita.

Kamis, 09 Juli 2009

Lama tak mengurus blog..

Lagi buka-bukan email kiriman sendiri dala sebuah mailing list, mata ini tertuju pada "my signature" jans-dapdap.blogspot.com
wah, udah lama ga ngeblog, sejak blog pertama dulu bnar2 di off kan.
di blog ini pun ternyata natal kemarin terakhir nge-blog, wew!
postingan di situ pun ngegantung.. ckckckckck..
ga niat bangat ya,
mudah2 an bisa kembali, xixixixixi...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar